Mengapa Kita Bisa Bermimpi Saat Tidur?

Salah satu hal misterius yang sulit ditebak dalam hidup ini adalah mimpi, lantas mengapa kita bisa bermimpi saat tidur? Dan kenapa mimpi kadang dapat menjadi kenyataan dan pertanda akan suatu kejadian dalam dunia nyata?

Kalau membahas tentang mimpi rasanya memang cukup menarik, dimana tidak ada yang dapat menyimpulkan secara jelas tentang proses terjadinya mimpi saat kita sedang tidur. Dan mungkin inilah sebagian dari misteri Tuhan yang tak harus kita ketahui secara menyeluruh.

Lalu apa dan bagaimana mimpi tersebut dapat terjadi? Jika merasa penasaran, silahkan simak secara lengkap tulisan yang telah saya bahas kemarin tentang mimpi dan seputar misterinya. Silahkan baca disini: Penyebab Mimpi Bisa Terjadi



Artikel Terkait Sekedar Berbagi

No comments:

Post a Comment